Home » » Cara Menampilkan atau menyembunyikan extensi file di windows xp

Cara Menampilkan atau menyembunyikan extensi file di windows xp

Written By Unknown on Jumat, 09 Agustus 2013 | 21.28

    Kali ini saya akan menjelaskan cara menampilkan atau menyembunyikan extensi file di windows xp. cara nya mudah, langsung aja ke TKP

1. Buka My Computer
2. Klik tools pada menu bar lalu klik Folder Options
3. Klik view pada dialog yang muncul
4. Untuk menyembunyikanya Centang "Hide extensions for know file types"
5. Dan untuk menampilkannya cara nya sebaliknya

Mudah Bukan ?
Kapan kapan mampir lagi ya sob
   Jangan lupa tinggalkan Komentarnya ya



Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Blogger templates

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. JalesvivajayamaHE - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by E-bro
Proudly powered by Blogger